Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-18 vs Timor Leste
Timnas Indonesia U-18 akan menghadapi Timor Leste pada laga kedua fase grup Piala AFF U-18. bakal berlangsung di Stadion Binh Duong. Kemenangan besar diraih Timnas Indonesia U-18 pada pertandingan perdana mereka menghadapi Filipina dengan skor telak 7-1.
Timor Leste menjadi lawan kedua bagi Timnas Indonesia U-18 yang tak mudah tentunya untuk dikalahkan. Catatan apik ditorehkan Timnas Timor Leste dalam laga perdananya menghadapi Brunei darussalam dengan skor 7-2.
![]() |
totalsoccerindo | Live Streaming AFF U-18 Timnas Indonesia vs Timor Leste Kamis 8 Agustus 2019 |
Untuk sementara Timnas Indonesia U-18 berada di puncak klasemen Grup A lantaran unggul selisih gol, kemudian diikuti Myanmar yang menang 3-1 atas Laos pada matchday pertama.
Jadwal siaran langsung Timnas Indonesia U-18 vs Timor Leste berlangsung pukul 16.00 di stasiun televisi SCTV.
AFF CUP U-18 2019
Jadwal Lengkap AFF CUP U-18 2019
Jadwal Siaran Langsung AFF CUP U-18 2019 SCTV
Jadwal AFF CUP U-18 2019 Hari ini
Live Streaming AFF CUP U-18 2019
Kamis, 8 Agustus 2019
- Timnas U-18 Indonesia vs Timnas U-18 Timor Leste | 16.00 WIB | Live Streaming | Live Streaming | Live Streaming | Live Streaming
0 comments:
Post a Comment