WHAT'S NEW?
Loading...

{Semifinal Leg 2] Jadwal Siaran Langsung Carabao Cup

Piala Liga Inggris atau yang sekarang berganti dengan nama Carabao Cup atau yang sebelumnya adalah Capital One Cup atau juga disebut Carling Cup, English Football League (EFL CUP) kini telah memasuki babak Semifinal leg 2.



4 tim yang lolos ke babak ini diantaranya adalah Manchester City, Tottenham, Chelsea dan Burton. Stasiun TV Nasional TVRI dikabarkan akan menyiarkan secara langsung pertandingan semifinal Piala Liga Inggris (Carabao Cup 2018) antara Chelsea v Tottenham.

Berikut adalah jadwal lengkap pertandingan Semifinal Carabao Cup 2018-2019.

Jadwal Piala Liga Inggris (Carabao Cup 2018)

Semifinal Leg 2

Kamis, 24 Januari 2019
Burton vs Man City | SKOR AKHIR 0-1

Jumat, 25 Januari 2019
Chelsea vs Tottenham | 02:45 WIB (TVRI)

0 comments:

Post a Comment